Jembatan Ameroro Miring, Pengguna Jalan Dihimbau Hati-hati saat Hendak Melintas

Kondisi Jembatan Ameroro yang sudah miring dan telah ditangani pihak dinas terkait (Foto : Situssultra.com) UNAAHA,NEWSSITUSSULTRA.c...


Kondisi Jembatan Ameroro yang sudah miring dan telah ditangani pihak dinas terkait (Foto : Situssultra.com)

UNAAHA,NEWSSITUSSULTRA.com- Pengemudi dan  pengendara baik roda dua dan empat  terutama kendaraan besar truk atau tronton dihimbau  berhati-hati saat hendak melintasi jembatan Ameroro di Konawe yang terletak di desa Ameroro kecamatan Uepai kabupaten Konawe provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) tepatnya  disekitar kawasan bendungan Ameroro dekat dari Rumah Jabatan (Rujab) bupati Konawe, sebab  jembatan tersebut sudah membahayakan keselamatan jiwa.

Pantauan di lokasi, kondisi  jembatan  terlihat miring  bergeser, serta terlihat  turun sekitar 1 meter dikarenakan dasar jembatan terjadi abrasi sebab  arus sungai konawe,eha yang begitu deras terus mengikis bagian dasar bangunan jembatan tersebut.

Jembatan penghubung antara Kolaka Raya dan ibu kota Unaaha dan Kendari  ini, mulai terlihat  bergesar sejak banjir yang menyebabkan putusnya tanggul jembatan,  saat banjir  besar tejadi  pada 2018  lalu.

Menurut, salah satu warga yang ditugaskan dari dinas terkait untuk  mengatur lalu lintas, Ardiyaksa  kemiringan ( jembatan red)  sudah mencapai kondisi  yang membahayakan.

“Jembatan ini sudah parah kemiringannya sudah turun 10 derajat,”kata ardiyaksa saat di komfirmasi di lokasi.

Dijelaskan, berhubung karena lantai  jembatan  hanya dibolehkan satu arah sebab kapasitas  badan jembatan untuk menahan beban kendaraan sudah terbatas, maka kendaraan dari arah  Kolaka jika hendak masuk dia area jembatan di stop, lalu di informasikan kepada petugas pos satu yang berada pada sebrang jembatan dengan menggunakan Handy Talky (HT)  untuk memberikan kode bagi seluruh pengguna jalan dari arah Kendari meneruskan perjalanan.

“Sebab Ini khan kemampuannya sebatas 10 ton untuk menahan beban, jadi diatas 10 ton itu tidak diperbolehkan lewat, nanti ada pengarahan  di pos sebelah  pos dua  baru bisa,  khan ini namanya sistim  buka tutup,”jelasnya.

Untuk itu pihaknya menghimbau, agar para pengendara dan pengemudi  harus lebih berhati- hati karena tingkat kemiringan jembatan terlihat jelas sudah membahayakan bagi pengguna jalan.

“Buat semua masyarakat pengendara roda, dua ,empat  maupun roda sepuluh  agar berhati-hati saat hendak melintasi  jembatan ini, karena  uda agak miring dan sudah goyang, oleh karena itu ikutilah arahan kami disini,”pungkasnya menghimbau.(S3)

Name

Advertorial,23,Advertotial,2,Berita Gambar,5,Berita Utama,9,Bombana,1,Budaya,11,Daerah,1,Demo,3,Edukasi,2,Ekonomi,113,Hukrim,74,Hukum,2,Iklan,21,Ilmu,3,Internasional,3,Jakarta,15,Kabar Desa,13,Kalimantan,1,Kendari,81,Kendati,1,Kesehatan,76,Kolaka,14,Koltim,776,Kolut,8,Konawe,15,Konsel,185,Konut,1,Kpltim,1,Mubar,2,Nasional,42,Olah raga,20,Olahraga,17,Opini,5,Pariwa,1,Pariwara,23,Pariwisata,1,Pembangunan,8,Pendidikan,59,Peristiwa,33,Pertanian,18,Politik,152,Prestasi,3,Promosi,2,Religius,12,Religus,1,Sultra Raya,27,Teknologi,1,Utam,1,Utama,307,
ltr
item
Situs Sultra: Jembatan Ameroro Miring, Pengguna Jalan Dihimbau Hati-hati saat Hendak Melintas
Jembatan Ameroro Miring, Pengguna Jalan Dihimbau Hati-hati saat Hendak Melintas
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYM9p4hTHDcXE53HfSzBCpUEXN-1p7Sicew99qvwAR1WpLsLkBeIMBpmLvwK6_3cSjeZJV_k4JMAwVkUApyQqJQvZfx_AFekuDTC74oSDoiH55OCO4fQsAmGLLDN3XsPxqi-5wK5sCMYpB/s640/WhatsApp+Image+2020-03-14+at+7.47.21+PM.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYM9p4hTHDcXE53HfSzBCpUEXN-1p7Sicew99qvwAR1WpLsLkBeIMBpmLvwK6_3cSjeZJV_k4JMAwVkUApyQqJQvZfx_AFekuDTC74oSDoiH55OCO4fQsAmGLLDN3XsPxqi-5wK5sCMYpB/s72-c/WhatsApp+Image+2020-03-14+at+7.47.21+PM.jpeg
Situs Sultra
https://www.situssultra.com/2020/03/jembatan-ameroro-miring-pengguna-jalan.html
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/2020/03/jembatan-ameroro-miring-pengguna-jalan.html
true
8055008330539622413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content