Plt. Bupati Koltim Pantau Pasar Murah di Loea

  KOLTIM,SITUSSULTRA.com - Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Kolaka Timur (Koltim) Abd Azis, SH, MH memantau langsung pelaksanaan pasar murah ya...

 

KOLTIM,SITUSSULTRA.com - Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Kolaka Timur (Koltim) Abd Azis, SH, MH memantau langsung pelaksanaan pasar murah yang digelar oleh Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten  Kolaka Timur melalui Dinas Ketahanan Pangan Kolaka Timur bekerja sama dengan Perum Bulog Koltim dan Instansi terkait lainnya, yang digelar saat peringatan Hari Pangan Sedunia yang ke 44  di Lapangan Sepak Bola Kecamatan Loea, Senin (16/10/2023).

Dalam pantauannya  Bupati mengatakan, kenaìkan beberapa jenis bahan Pokok seperti, Beras Bawang putih dan bahan pokok lainnya  sudah mulai stabil, setelah Pemerintah Daerah (Pemda) Koltim rutin menggelar Pasar murah, sehingga bisa menekan inflasi.

"Yang jelas untuk tahun ini target kami  tidak ada lagi inflasi hingga akhir tahun, yeng penting semua pihak   berkolaborasi dan langkah hari ini merupakan langkah yang startegis untuk menekan inflasi,"ujarnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Ketahanan Pangan Dr.  Idarwati mengatakan bahwa salah satu upaya Pemda dalam menekan inflasi adalah menggelar pasar murah dan memberikan beras cadangan pangan Pemerintah (CPP) secara gratis kepada masyarakat khususnya Keluarga  penerima manfaat, sehingga  setiap minggu pihak Pemda  mengeluarkan beras 2 ton.

"Sekarang kami mengeluarkan 4 ton dan sudah ada 600 warga penerima dampak yang diberikan,"sebutnya.

Ia menyebutkan, harga beras saat ini  di pasar mencapai Rp. 13.000, dan sesuai pantaunnya harga ini  bagian dari  stabilisasi harga pangan.

"Jadi subsidi Pemerintah itu harganya Rp. 10. 800 per kilo gram sedangkan harga  pasar kita sudah Rp. 13. 000 per kilo,"ungkapnya.

Untuk diketahui, dalam kegiatan ini turut dihadiri Sekda Koltim, Ketua TP PKK Koltim, pihak Bulog, Kepala BPS Koltim, Camat Loea anggota  TNI/Polri, Staf Ahli dan Asisten, Kepala BKAD,  Kadis Perkebunan, Kadis Kominfo Sekdis Inspektorat, Plt Kadis DPMD, Plt Kadis Kesehatan, Kabag Kesra, Kabag Pembangunan, Kadis Capil,  Kepala BPBD dan Kadispora.

Editor : Darson

Name

Advertorial,23,Advertotial,2,Berita Gambar,5,Berita Utama,9,Bombana,1,Budaya,11,Daerah,1,Demo,3,Edukasi,2,Ekonomi,113,Hukrim,74,Hukum,2,Iklan,21,Ilmu,3,Internasional,3,Jakarta,15,Kabar Desa,13,Kalimantan,1,Kendari,82,Kendati,1,Kesehatan,76,Kolaka,14,Koltim,782,Kolut,8,Konawe,15,Konsel,185,Konut,1,Kpltim,1,Mubar,2,Nasional,42,Olah raga,20,Olahraga,17,Opini,5,Pariwa,1,Pariwara,23,Pariwisata,1,Pembangunan,8,Pendidikan,59,Peristiwa,33,Pertanian,18,Politik,156,Prestasi,3,Promosi,2,Religius,12,Religus,1,Sultra Raya,27,Teknologi,1,Utam,1,Utama,307,
ltr
item
Situs Sultra: Plt. Bupati Koltim Pantau Pasar Murah di Loea
Plt. Bupati Koltim Pantau Pasar Murah di Loea
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKAHBKXYnEUwN7-xm7MhbNcTho_09m_q6_J6yxsbO8KB_ZTu9tyv2jrOcBVQziFrFKHj9JWKjJhUzGdmywnuHT5BMN8hLbuclB_VNP-EEFQ5s3RMg5lJeFAVNZs6e7k8kTpi376EQb1qpPig89ca8H77aY6dI5pRLHP34sYHLbi8lHiC54_plSOJjOKSUJ/s320/20231016_100246.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKAHBKXYnEUwN7-xm7MhbNcTho_09m_q6_J6yxsbO8KB_ZTu9tyv2jrOcBVQziFrFKHj9JWKjJhUzGdmywnuHT5BMN8hLbuclB_VNP-EEFQ5s3RMg5lJeFAVNZs6e7k8kTpi376EQb1qpPig89ca8H77aY6dI5pRLHP34sYHLbi8lHiC54_plSOJjOKSUJ/s72-c/20231016_100246.jpg
Situs Sultra
https://www.situssultra.com/2023/10/plt-bupati-koltim-pantau-pasar-murah-di.html
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/2023/10/plt-bupati-koltim-pantau-pasar-murah-di.html
true
8055008330539622413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content