RSUD Koltim Terima Sertifikat Akreditasi Paripurna dari LARS-DHP

  JAKARTA,SITUSSULTRA.com- Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) baru saja  menerima Sertifikat Akreditasi sebagai ...

 


JAKARTA,SITUSSULTRA.com-Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) baru saja  menerima Sertifikat Akreditasi sebagai Rumah Sakit Paripurna yang berasal dari Pemerintah Pusat melalui Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Damar Husada Paripurna (LARS-DHP) 

Sertifikat tersebut,  diserahkan langsung oleh Direktur Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Damar Husada Paripurna (LARS-DHP) dr. Heru Ariyadi, MPH kepada Sekretaris Daerah (Sekda) Koltim, Andi Muhammad Iqbal Tongasa, S.STP, M.Si  di Kantor The Royal Palace Tebet Jakarta, Selasa (5/12/2023).


Dengan Status RSUD  Kolaka Timur menjadi Rumah sakit Paripurna Kata Direktur maka pelayanan di RSUD  Kabupaten Koltim akan semakin baik dan bermutu, sebab Akreditasi Rumah Sakit merupakan pengakuan yang diberikan oleh pemerintah pada manajemen rumah sakit karena telah memenuhi standar pelayanan yang telah ditetapkan.

Dijelaskan, berdasarkan  Permenkes No.12/2012 menjelaskan bahwa akreditasi merupakan pengakuan terhadap rumah sakit yang diberikan oleh lembaga independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan oleh Menteri sebahaimana telah tertuang dalam UU No. 44/2009 tentang rumah sakit disebutkan bahwa dalam meningkatkan peningkatan mutu pelayanan rumah sakit wajib dilakukan akreditasi secara berkala minimal 3 tahun sekali. 

"Jadi Masyarakat bisa merasakan dampak Rumah Sakit yang sudah terakreditasi  karena perlahan-lahan fasilitaz RSUD ini  juga akan  diperbaiki serta kedepan RSUD Ladongi Koltim bisa menuju BLUD agar bisa mengurus internalnya dan pelayanan di RSUD sendiri dan semakin terkelola dengan baik,"tuturnya.

Untuk itu, Direktur LARS DHP mengucapkan selamat  pihak pengelola manajemen RSUD Kabupaten Kolaka Timur. Dan Ia berharap semoga status paripurna dapat dipertahankan dengan cara memberikan pelayanan terbaik kepada pasien. 

"Beberapa Perencanaan Perbaikan Strategis diupayakan segera diperbaiki sebagai tindaklanjut hasil akreditasi,"harapnya.


Ditambahkan, Akreditasi ini tidak hanya penilaian biasa karena tidak semua rumah sakit di Sulawesi Tenggara yang  lulus berpredikat  paripurna serta bukan  hanya sesuai standar operasional prosedur rumah sakit, namun juga standar kepuasan masyarakat sebagai pengguna layanan.

Sehingga setelah diperolehnya predikat ini,  RSUD  Koltim harus tetap menjaga bagaimana memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat, dan sesuai dengan standar masyarakat.

Sementara itu, mengapresiasi kepada pimpinan, dokter, perawat, juga seluruh karyawan RSUD dan pihak-pihak terkait atas segala capaian yang telah diraih dengan komitmen dan semangat yang sama tinggi dari seluruh elemen terkait, bisa dipastikan RSUD  dapat mempertahankan keunggulan sebagai institusi penyelenggara layanan kesehatan berkualitas tinggi bagi masyarakat.

Olehnya itu kepada seluruh jajaran RSUD Koltim  untuk mempertahankan predikat ini, selain itu juga meningkatkan profesionalitas dan tanggung jawab dalam menjalankan tugas lebih ditingkatkan.


Editor : Tim

Name

Advertorial,23,Advertotial,2,Berita Gambar,5,Berita Utama,9,Bombana,1,Budaya,11,Daerah,1,Demo,3,Edukasi,2,Ekonomi,113,Hukrim,74,Hukum,2,Iklan,21,Ilmu,3,Internasional,3,Jakarta,15,Kabar Desa,13,Kalimantan,1,Kendari,82,Kendati,1,Kesehatan,76,Kolaka,14,Koltim,782,Kolut,8,Konawe,15,Konsel,185,Konut,1,Kpltim,1,Mubar,2,Nasional,42,Olah raga,20,Olahraga,17,Opini,5,Pariwa,1,Pariwara,23,Pariwisata,1,Pembangunan,8,Pendidikan,59,Peristiwa,33,Pertanian,18,Politik,156,Prestasi,3,Promosi,2,Religius,12,Religus,1,Sultra Raya,27,Teknologi,1,Utam,1,Utama,307,
ltr
item
Situs Sultra: RSUD Koltim Terima Sertifikat Akreditasi Paripurna dari LARS-DHP
RSUD Koltim Terima Sertifikat Akreditasi Paripurna dari LARS-DHP
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgTghgTEig6LUeQtJSXAIfaR0G3_rB0X1Jn7bKSY76Dmaf_WEAA4LMhS1t20Z62CFIy9AJgYwl_nn_ak5jqPpc7PduxRz77vw5dRSKEcm2fbX2ICOfqjY4kJbpQDkxgN_kQJm2XGgnzE1qd0OUWY50_XrDlqwhWwgmvtv466hxHTj6RMZ1nIxoKjQCDvdWZ/s16000/IMG-20231205-WA0057.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgTghgTEig6LUeQtJSXAIfaR0G3_rB0X1Jn7bKSY76Dmaf_WEAA4LMhS1t20Z62CFIy9AJgYwl_nn_ak5jqPpc7PduxRz77vw5dRSKEcm2fbX2ICOfqjY4kJbpQDkxgN_kQJm2XGgnzE1qd0OUWY50_XrDlqwhWwgmvtv466hxHTj6RMZ1nIxoKjQCDvdWZ/s72-c/IMG-20231205-WA0057.jpg
Situs Sultra
https://www.situssultra.com/2023/12/rsud-koltim-terima-sertifikat.html
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/2023/12/rsud-koltim-terima-sertifikat.html
true
8055008330539622413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content