KOLTIM,SITUSSULTRA.com- Melalui sidang paripurna DPRD Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) pada 28 Oktober 20...
KOLTIM,SITUSSULTRA.com-Melalui sidang paripurna DPRD Kabupaten Kolaka Timur (Koltim) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) pada 28 Oktober 2024 terkait hasil Plcaleg 2024 lalu, maka kini 25 Anggota DPRD terpilih Koltim masa jabatan 2024-2029 resmi mengucap sumpah/ janji di Aula Gedung DPRD Koltim, Senin (28/10/2024).
Berdasarkan SK No. 306 tahun 2024 tentang penetapan calon terpilih anggota DPRD Koltim maka Hari ini Senin 28 Oktober 2024 mereka resmi duduk di Kursi empuk Legislatif sebagai Wakil Rakyat.
Berikut daftar nama beserta Partai pengusung anggota DPRD Kabupaten Kolaka Timur periode 2024-2029 berikut ;
1. I Nyoman Darmawan, SH (Partai Nasdem),
2. Diana Massi, S. (PDIP)
3. Nakean, S. Sos (Partai Gerindra)
4. Hj. Andi Rasbiatung, S.Si (Partai Nasdem)
5. Bahrul, S. Hut (Partai Demokrat)
6. Syukur (PKS)
7. Irwansyah, S.H., LL. M (Partai Nasdem)
8. Nurfadillah, S.H (Partai Gerindra)
9. Sukirman, S.E (Partai Golkar)
10. Sarmawan (PKS)
11. Risman Kadir (PAN)
12. I Made Margi, S. Pd (PDIP)
13. Hj. Jumhani, S.Pd (Partai Nasdem)
14. Eka Saputra, S.T (Partai Gerindra)
15. Irwanto, S.P (Partai Nasdem)
16. Muhtadir, S.I.P (Partsi Nasdem)
17. Aris Prasetyo (Partai Gerindra)
18. Juslan Efendi Kadir (PKB)
19. Rumina, S.I.P (Partai Nasdem)
20. Amrun (Partai Golkar)
21. Jumrin (Partai Nasdem)
22. Santri (PAN)
23. Hadrianus Lewi, S.E (PDIP)
24. Oddang (Partai Golkar)
25. Suprianto, S.T., M.T (Partai Gerindra).
Untuk diketahui, setelah pelantikan rapat paripurna ini menyetujui untuk sementara unsur pimpinan pada DPRD Koltim adalah Hj. Jumhani, S.Pd dari Partai Nasdem sebagai Ketua DPRD Koltim, sedangkan untuk Wakil Ketua I adalah Aris Prasetyo dari partai Gerindra.
Penulis : Darson