Awasi ATDR, Polres Kendari Himbau Masyarakat Batasi Kegiatan Diluar Rumah

Demi   Memutus Mata Rantai Penyebaran Virus disease (Covid-19) di Kendari Kegiatan pengawasan di perbatasn antara  Puuwatu Kendari...


Demi  Memutus Mata Rantai Penyebaran Virus disease (Covid-19) di Kendari
Kegiatan pengawasan di perbatasn antara  Puuwatu Kendari  dan Konawe dalam rangka menjalankan intruksi Pemkot Kendari terkait dengan pemberlakuan aktivitas total dalam rumah (ATDR) selama tiga hari Jumat (10/4/2020). (Foto : Hasran Situssultra)

KENDARI,SITUSSULTRA.com-Aktivitas Total Dalam Rumah ( ATDR)  yang diberlakukan  di kota Kendari selama tiga hari  mulai tanggal 10 April 2020  merupakan salah satu instruksi wali kota Kendari  dengan tujuan untuk memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19  yang kian meresahkan warga, oleh sebab itu masyarakat sangat di harapkan untuk mematuhi (imbauan red).

Kasat Sabhara Polres Kendari, AKP Jumiran.S.H mengatakan bahwa kegiatan pengawasan Aktivitas Total Dalam Rumah  yang tengah dilaksankannya bersama TNI, DISHUB dan Satpol PP merupakan intruksi pemerintah kota (Pemkot) Kendari  terhadap warga kota Kendari agar masyarakat  membatasi  kegiatan di luar rumah selama tiga hari.

Hal ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat kota Kendari untuk mencegah penularan virus yang sangat mematikan dan meresahkan masyarakat  saat ini.

“Intruksi ini supaya masyarakat membatasai kegiatan diluar rumah untuk  jangka waktu tiga hari, mulai  tanggal 10  sampai 12 April jika tidak terlalu penting  sebaiknya aktivitasnya di rumah saja ndak usah di luar,”terang Kasat kepada situssultra,  saat melakukan tugas gabungan di salah satu wilayah perbatasan kota Kendari, Jum’at (10/4/2020).

 “Makanya petugas yang berada di lapangan ini menerapkan selektif prioritas  yang tidak berkepentingan sekali  untuk keluar atau pun masuk dalam kota Kendari misalnya,  anak-anak muda  yang tidak punya kepentingan  disuruh kembali saja ke rumahnya istrahat masing-masing,”tambahnya.

Namun kata dia,  kegiatan ekonomi masyarakat tetap berjalan dan tidak di batasih, sebab menurutnya, transportasi adalah urat nadi penting bagi perekonomian, pekerjaan dan urusan logistik, sehingga  tidak bisa langsung dibatasi secara massal dan  itu tetap  harus  ada untuk memastikan kegiatan ekonomi warga masih berjalan. 

“Pemuatan barang, bahan pokok sembako, minyak dan sebagainya untuk kebutuhan energy tetap berjalan seperti biasa,”terangnya.

Dikatakan, dengan kondisi  dan situasi sekarang ini, demi  mencegah dan memerangi penyebaran dan penularan  virus covid-19 , maka diharapkan  agar masyarakat mematuhi arahan dan selalu  menggunakan alat pelindung diri (ADP) demi keselamatan bersama.

“Dan kami menghimbau kepada masyarakat  supayah senantiasa menggunakan masker apabila tidak  berkepentingan untuk beraktivitas  diluar  maka sebaik di rumah saja,”tegasnya.

Penulis : Hasran
Editor : Darson

Name

Advertorial,23,Advertotial,2,Berita Gambar,5,Berita Utama,9,Bombana,1,Budaya,11,Daerah,1,Demo,3,Edukasi,2,Ekonomi,113,Hukrim,74,Hukum,2,Iklan,21,Ilmu,3,Internasional,3,Jakarta,15,Kabar Desa,13,Kalimantan,1,Kendari,82,Kendati,1,Kesehatan,76,Kolaka,14,Koltim,782,Kolut,8,Konawe,15,Konsel,185,Konut,1,Kpltim,1,Mubar,2,Nasional,42,Olah raga,20,Olahraga,17,Opini,5,Pariwa,1,Pariwara,23,Pariwisata,1,Pembangunan,8,Pendidikan,59,Peristiwa,33,Pertanian,18,Politik,156,Prestasi,3,Promosi,2,Religius,12,Religus,1,Sultra Raya,27,Teknologi,1,Utam,1,Utama,307,
ltr
item
Situs Sultra: Awasi ATDR, Polres Kendari Himbau Masyarakat Batasi Kegiatan Diluar Rumah
Awasi ATDR, Polres Kendari Himbau Masyarakat Batasi Kegiatan Diluar Rumah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkA17QJ5bHa0fO3JUSD5XfCB4Qrupj5YwuVnqmSZJUBFekz6OmDnIUBO0rtbHNEZlYTQ-cNltACYIHCFuvDDnS-KkGFRObPWg83A2yA45TCH17iRUpXTYkJ4YYITJgjEMdfnz-tq6R8SmD/s640/picasion.com_ddeb83e5d19e08addbeacf433df44d05.gif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkA17QJ5bHa0fO3JUSD5XfCB4Qrupj5YwuVnqmSZJUBFekz6OmDnIUBO0rtbHNEZlYTQ-cNltACYIHCFuvDDnS-KkGFRObPWg83A2yA45TCH17iRUpXTYkJ4YYITJgjEMdfnz-tq6R8SmD/s72-c/picasion.com_ddeb83e5d19e08addbeacf433df44d05.gif
Situs Sultra
https://www.situssultra.com/2020/04/cegah-covid-19-warga-kendari.html
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/
https://www.situssultra.com/2020/04/cegah-covid-19-warga-kendari.html
true
8055008330539622413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content